Sejuta manfaat dari sebuah tawa

Percayakah kamu apabila tertawa bisa membuat awet muda? Tidak cuma dapat membakar kalori tanpa disadari, tertawa juga menyehatkan jantung karena bisa melatih otot diafragma. Anjuran pola hidup sehat dengan tertawa sudah banyak dibuktikan keampuhannya untuk membuat kamu awet muda.

Tertawa ternyata bukan hanya aktivitas yang menggembirakan, melainkan juga menyehatkan. Manfaat tertawa yang berkualitas ternyata cukup luas, yaitu memproteksi diri dari masalah emosional yang disebabkan oleh depresi dan stres jangka panjang. Kesehatan jantung dipercaya akan selalu terjaga ketika seseorang sering tertawa. Para ahli meyakini bahwa tertawa memberikan manfaat bagi kesehatan jantung, mental, dan fisik seseorang.

1. bagi kesehatan jantung
2. tertawa bagi kesehatan mental
3. tertawa bagi kesehatan fisik
4. Meningkatkan sistem imunitas tubuh
5. Menghilangkan rasa sakit
6. Meningkatkan kepuasan personal dan memperbaiki mood

tertawa telah terbukti manfaatnya dan hal tesebut memang mudah untuk dilakukan, buat kamu lakukanlah hal yang baik dan memang tidak pernah merugikan dirimu.
seseorang dapat memperoleh dan ketenagna dari senyuman baik itu senyuma yang mereka dapatkan dari orang lain maupun senyumannya yang mambuat dirinya dan orang lain bahagia melihatnya.

Tinggalkan komentar